like

Minggu, 23 November 2014

komunitas Motor Antique Club Indonesia (MACI)

gb





 Dapat memiliki dan melestarikan motor tua dalam bentuknya yang asli antik adalah dambaan banyak orang yang menggemari kendaraan roda dua. Apalagi kalau sepeda motor antik itu juga memiliki nilai history atau kenangan tersendiri bagi pemiliknya.

Dengan tujuan untuk melestarikan saksi-saksi bisu sejarah itulah maka komunitas Motor Antique Club Indonesia (MACI) – Bekasi, dibentuk pada tanggal 18 Juli 2001, pada saat itu di ketuai oleh (Alm) Bp. Pramono. Dan kini, pada periode 2010 – 2013 diketuai oleh Bp. Ari Capitano sebagai ketua umum, selanjutnya dalam usianya yang 10 tahun, MACI Bekasi, sudah memiliki anggota kurang lebih mencapai 50 orang dengan berbagai latar belakang pendidikan dan pekerjaan.

"Jadi yang tergabung di MACI adalah orang-orang yang suka motor tua," ujar Ari Dollar, merupakan salah satu pentolan dan orang ketiga di MACI-Bekasi, di sekretariatnya di  Jl. Kemakmuran No. 13, Margajaya, Bekasi belum lama ini.

Sebelumnya, pada tahun 2005 Maci Bekasi sempat mendapat kepercayaan menjadi Tuan Rumah dan penyelenggara Jambore Nasional MACI  ke XIV "Saat itu Alm. Bp. Bob Thomas Kustanto  dipercaya menjadi Korwil Barat sampai akhir hayatnya pada thn 2008 .

 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 Ari Dollar menerangkan, dibentuknya MACI Bekasi  juga bukan sekedar untuk kumpul-kumpul di antara penggemar motor tua. Karena sebagaimana organisasi, MACI Bekasi juga mempunyai peraturan dan agenda yang harus dilakukan setiap tahunnya.

"Jadi kita punya peraturan bukan hanya untuk kumpul-kumpul saja. Misalnya setiap tahun, kita ada jambore nasional, selain itu, ulang tahun MACI juga digelar di tiap daerah," ungkap Ary Dollar.

Kepedulian MACI terhadap sesama juga tinggi. Hal ini dibuktikan dengan digelarnya bakti sosial setiap tahunnya. Kegiatan sosial yang pernah dilakukan MACI Bekasi di antaranya adalah berbagi rezeki ke panti-panti asuhan yatim piatu, paparnya.

Ari menuturkan, digelarnya bakti sosial yang kerap dilakukan MACI juga membuktikan bahwa kesan arogan yang selama ini dialamatkan ke penggemar motor tua tidak benar. Apalagi motor tua yang bisa melaju kencang yang tergabung di MACI hanya beberapa unit saja.

"Kesan anak motor itu arogan dan brutal, sebenarya tidak juga. Kita sendiri tidak memperlihatkan yang begitu. Kita senang antik, senang touring dan grebek bareng selanjutnya kita tetap solid," jelasnya.

Satu hal lagi dengan adanya MACI ini diharapkan dengan melestarikan motor-motor antik sebagai salah satu benda-benda peninggalan sejarah agar lebih mendapatkan tempat dan perhatian yang khusus dan dikenal oleh seluruh lapisan masyarakat dan khususnya masyarakat Bekasi, selain juga agar koleksi dan sejarah motor-motor antik yang kini masih ada dan eksis serta sejarahnya di Indonesia menjadi salah satu acuan penting dan berarti penting dalam dunia motor antik internasional selain tentu saja dapat dimanfaatkan sebagai p0tensi wisata sejarah dan budaya di Bekasi ini, ujar Ari.

Sabtu, 22 November 2014

BSA Petir Roket















BSA Petir Rocket adalah versi yang sangat disetel dari Rocket BSA A65R dan menampilkan kembar Amal 389/206 karburator dan piston kompresi tinggi dikombinasikan dengan close ratio gear box opsional untuk memberikan percepatan hidup . The 

Lightning Rocket memiliki tangki bahan bakar lebih ramping dan mudguards – dengan krom ekstra . Dari tahun 1965 Rocket Petir dihentikan di Inggris

BSA A65R Rocket adalah salah satu dari serangkaian unit twin konstruksi silinderBirmingham Small Arms Company ( BSA ) motor buatan tahun 1960-an . Sebuah versi dicap sebagai A65 ‘ Thunderbolt Rocket ‘ ditujukan untuk pasar AS. The A65R Rocket diproduksi dari tahun 1964 namun dihentikan pada tahun 1965 ketika semua pembangunan di BSA dihentikan oleh kesulitan keuangan .
A65R adalah pengembangan dari berbagai model lama yang dipimpin oleh Bob Fearon , Managing Director dan General Manager BSA dan Pembangunan Chief Engineer Bert Perrigo mereka mengembangkan Bintang konstruksi kembar satuan . Untuk membuat A65R lebih dari ‘ versi olahraga ‘ asli BSA A65 Star ( dan dalam mengantisipasi undang-undang kontrol kebisingan lebih ketat ) itu diberikan ‘ siamesed ‘ 2 menjadi 1 pipa knalpot dengan baffle khusus , serta krom berlapis mudguards dan kurung lampu . Mampu cruise pada 85 mph ( 137 km / jam ) dan dengan kecepatan tertinggi 108 mph ( 174 km / h) itu dijual sebagai BSA tercepat di produksi. Sebuah versi khusus dari A65 dicap sebagai A65T tersebut / R ‘Thunderbolt Rocket ‘ ditujukan untuk pasar AS dan menampilkan setang high rise dan tangki bahan bakar yang lebih kecil .
Pada tahun 1965 persaingan dari produsen sepeda motor seperti Honda yang mengikis sebelumnya meningkat angka penjualan BSA . Tim pemasaran BSA adalah lambat untuk merespon dan pengembangan sepeda motor baru memberikan kontribusi terhadap kerugian yang cukup besar , sehingga pada tahun 1972 perusahaan ini diserap ke Mangan Bronze Holdings dalam rencana penyelamatan yang diprakarsai oleh Departemen Perindustrian . Sebuah rencana untuk menggabungkan Norton , BSA dan Triumph gagal melalui hubungan industrial yang miskin dan pabrik BSA ditutup.

Rabu, 19 November 2014

Ascot Pullin 1929 500cc 1 cyl ohv


















Sepeda motor Ascot Pullin diatas merupakan salah satu contoh karya/desain sepeda motor pemenang lomba balap TT (Tahun 1914) Cyril Pullin,  yang masih tersisa saat ini. Desainnya yang revolusioner sangat menarik perhatian pada waktu itu. Ascot Pullin pertamakali diperkenalkan pada Tahun 1928 dan diproduksi di Letchworth , Hertfordshire , oleh Ascot Motor dan Manufacturing Company .
Pada saat diperkenalkan, motor ini disebut dalam iklannya sebagai ‘The New Wonder Motorcycle’. Dimana dalam motor ini tersemat berbagai macam fitur yang terinspirasi oleh mobil-mobil yang diproduksi pada saat itu. Akan tetapi ceritanya fitur-fitur modern tersebut kurang berhasil menarik minat konsumen sepeda motor yang terkenal sangat konservatif.
Motor ini menggunakan mesin model horisontal, overhead valve (OHV) dan menggunakan gir boks 3 percepatan.
Keseluruhan body motor termasuk, mesin dan tangki bbm dan oli ditutup atau diberi cover plat baja press dan diberi panel indikator bahan bakar. Selain itu bagian stang/kemudi atau dashboard tak luput dari pemakaian cover baja tersebut. Pada dashboard diberi banyak instrumen seperti jam, speedometer dan saklar kelistrikan.
Selain rem hidrolik, tercatat juga beberapa fitur yang disebut user friendly berupa pemasangan telescopic center stand (standar tengah) yang memudahkan parkir, dan juga penggabungan antara kick starter dengan tuas dekompresi agar memudahkan dalam menyalakan mesin.
Meskipun Ascot Pullin cukup berhasil dalam inovasi, tetapi masalah yang fatal terjadi pada gigi mesin yang mudah rusak. Hal tersebut sangat merusak reputasi mereka dan akhirnya memaksa Ascot Pullin berhenti berproduksi pada Tahun 1929 setelah berhasil memproduksi 400-500 unit sepeda motor.

BSA 250cc.















BSA B21 adalah sepeda motor Inggris yang dibuat oleh Birmingham Small Arms Company (BSA) di pabrik mereka di Small Heath, Birmingham. Produksi dimulai pada tahun 1937 dan berakhir dengan pecahnya Perang Dunia II pada tahun 1939

Setelah Perang Dunia I, BSA mulai merancang model-model baru dan mulai mengekspor sepeda motor ke negara-negara kolonial. Selama depresi tahun 1930-an, rentang BSA berkurang dan pada tahun 1937 Val Page merancang 250cc B21 dan M23 Empire Bintang di kedua 350cc dan 500cc mesin. Ketika perang dunia kedua dimulai, Militer BSA M20 dengan mesin katup sisi 500cc mengambil alih dan B21 dihentikan.







Sabtu, 15 November 2014

Acara Honda CB Bulan Agustus 2014

ulang tahun cb perak semarang cb club 300x211 Acara Honda CB Bulan Agustus 2014
















omClassic.com ~ setelah lebarang 2014, mari kita turing ke kota semarang, barengan juga  engan acara honda cb kediri’ yang di kediri adalah acara jamda jatim’ acara honda cb bulan agustus sementara ada dua itu bro’ di semarang dan di kediri. serta acara honda cb di bulan september kemungkinan di laksanakan di Malang jawa timur dan Cilacap awa tengah’ monggo tinggal pilih yang mana’ yang jauh dari tempat anda’ atau tang dekat dari rumah anda. Silahkan kirim cerita jalanan anda ke refaksi@omclassic.com atau ke BBM omclassic. terima kasih’ undangan bisa fi ambil di bawah ini …

Anniversary Sewindu HCB Bekasi

Anniversary Sewindu HCB Bekasi 2014 300x211 Anniversary Sewindu HCB Bekasi
Anniversary Sewindu HCB Bekasi

acara honda classic 2014 juga dilaksanakan di bekasi jawa barat bro’ monggo undangan dapat di sruput di omclassic.com :)
Alhamdulillah atas ijin dari Allah SWT, kami selaku HCB Bekasi
akan mengadakan acara Syukuran sederhana yang bertema
“Anniversary Sewindu HCB Bekasi”. Kami mengundang seluruh
CB se-Nusantara untuk menghadiri acara kami tersebut.
Tanggal : 22 November 2014
Lokasi : Marrakash Square – Pondok Ungu Permai, Bekasi – jawa
Barat
Kehadiran dan partisipasi semua dulur bikers CB Indonesia
merupakan suatu kehormatan bagi kami. Demikian undangan
kami.
Atas perhatiannya kami ucapkan terimakasih.
A. MARCHENDISE
~ Kaos + Pin Cor + Stiker ~
* Rp 75.000,- ( M & L )
* Rp 80.000,- ( XL & XXL )
Cara pemesanan :
1. Pemesanan via transfer ke
No. Rek. 0139-01-118631-50-8
Bank BRI cab. Bekasi Kota
a/n Luqman Farisy M
2. Setelah Transfer Harap Konfirmasi melalui SMS, dengan
format
Nama Club / Nama Pengirim /Ukuran / Total Pemesanan
3. PIC untuk konfirmasi dibagi beberapa area :
- Jawa : Eko (0857-8092-2334)
- Sumatra : Apenk (0857-1504-6991)
- Kalimantan : Hernawan (0878-7784-1872)
- Sulawesi & Bali : Imam (0896-0133-1081)
- Nusa Tenggara, Papua dan lainnya : Iwan (0877-1524-9080)
~ Batas Akhir Pemesanan Kaos, 31 Oktober 2014
~ Harga Belum Termasuk Ongkir
~ Pengambilan Kaos Membawa Bukti Transfer
~ Persediaan Terbatas
B. PENDAFTARAN KONTES
- Kategori Extreme : Rp 50.000.-
- Kategori Modifikasi : Rp 50.000.-
- Kategori Orisinal : Rp 50.000.-
* Kuota Setiap Kategori maksimal 20 motor
- Haris (0856-192-2955)
- wahyu (0812-1250-1844)
C. PEMESANAN LAPAK
~ Lapak : Rp 200.000.-
- Woco (0856-839-1504)
- Alfan (0888-819-7897)
D. TIM PENJEMPUTAN
- Dodi (0856-9443-3272)
- Rahmat (0857-1928-6114)
- Hanif (0896-1753-7945)
Sekian yang dapat kami sampaikan.
Seduluran Saklawase
CB Menyatukan Nusantara

HONDA CUB DAY 2014

Gambar Kaos
“HONDA CUB DAY 2014 ” HONDA CUB DAY…event yg sudah tidak asing lagi bagi kalangan pecinta CUB tanah air, acara yang selalu ditunggu2 kehadirannya dan dinanti, acara yang di gagas CLUB KOENTOEL SOEROBOJO kali ini sengaja di kemas sedemikian rupa sehingga menyerupai perkampungan CUB..
Ada yang unik saat GELARAN HONDA CUB DAY 2014 kali ini,(24-25/5) lalu di Kenjeran, Surabaya.yakni diadakannya beberapa lomba fun games, seperti spd motor lambat, lomba irit, dan lomba bongkar pasang blok head silender, disamping acara Utama yg ditunggu2 para CUB LOVERS yakni drag bike khusus motor Honda C50, C70 dan C90. Hebohnya lagi acara cub day kali ini makin spektakuler dg di jejali 1500an peserta dengan starter drag bike mencapai 165 starter.
” kali ini ada yg unik selain dragbike cub itu sendiri,kami mengemas event kali ini agar para tamu undangan club se Indonesia,merasa nyaman dan serasa di perkampungan khusus CUB. Klub yang datang dari berbagai daerah, Jawa timur, Jawa Tengah, Yogyakarta sampai Jawa Barat pun ada.gak ketinggalan Bali dan Lombok pun juga hadir, Para tamu klub mengaku salut  anniversary KS kali ini benar2 meriah,” papar Wewen Winetou, selaku Ketua Panitia HONDA CUB DAY 2014 Koentoel Surabaya ini.
Para tamu undangan dan peserta sudah Nampak memenuhi area event sabtu sore sampai malam hari, dan sampai malam pun semakin ramai,krn sabtu sore sampai malam,karena acara Kontes Modifikasi sudah dilaksanakan dengan 3 kelas atau kategori, yakni Original, Custom dan streetcub, modifikasi ini di ikuti oleh sekitar 40 peserta dari berbagai club dan bengkel perorangan.
Peserta nampak serius dengan mengandalkan besutannya masing-masing. Beberapa motor bahkan diangkut mobil layaknya pacuan drag beneran.
Ada 3 kelas yang dilombakan yaitu kelas standart, kelas Honda C50, C70 dan C90 sampai dengan 115 cc serta kelas FFA. ” Untuk peserta dengan time tercepat di kelas Standard memperebutkan piala bergilir Kapolres Tanjung Perak, , di kelas 115 cc memperebutkan piala bergilir Dirut MPM Distributor, dan kelas FFA yg paling bergengsi, akan mendapat piala bergilir dari Walikota Surabaya,” urai Muhammad Vicky Al Malik,selaku Ketua Club dan Koordinator Drag.
Piala tersebut harus dikembalikan tahun depan, karena kembali akan diperebutkan di ajang drag bike Honda C50, C70, dan C90. “Piala-piala tersebut merupakan piala bergilir. Tahun depan akan di perebutkan kembali di ajang Anniversary Koentoel Soerobojo 2015,” papar Nono Samadiman, selaku penasehat Koentoel Soerobojo, event kali ini kami juga menggandeng instansi pemkot dalam hal ini DISPORA Surabaya yg mewadahi dan memfasilitasi kegiatan anakmuda dikota Surabaya,”imbuh Nono.
Lebih unik lagi, gelaran Honda Cub Day Koentoel Soerobojo ini jajaran tendanya tidak diisi oleh paddock motor balap dan modif saja. Disebelah timur ada tenda yang khusus membuka lapak jualan spare part Honda C50, C70 dan C90. Mulai pernak pernik baru sebagai variasi, sampai barang langka yang sulit ditemui. Ini merupakan daya tarik tersendiri karena para lapakers ini juga ditunggu kehadirannya oleh para pemburu part motor classic.
Tunggu tahun depan.
Sampai jumpa lagi tahun depan para peserta dan starter.. SUKSES DAN MAJU TERUS KOENTOEL SOEROBOJO

Rabu, 12 November 2014

Coventry Eagle Flying 1928


Coventry-Eagle adalah sepeda dan sepeda motor pabrikan asal Inggris. Didirikan sebagai pembuat sepeda Victoria, perusahaan mulai dengan nama Hotchkiss, Mayo & Lemah lembut. Nama perusahaan diubah menjadi Coventry Elang pada tahun 1897 ketika John Lemah lembut keluar dari perusahaan. [1] Pada tahun 1898 mereka mulai bereksperimen dengan kendaraan bermotor dan dengan 1899, telah menghasilkan sepeda motor pertama mereka. Sepeda motor adalah tangan dibangun dari komponen dan selesai dengan hati-hati, sepeda motor Coventry-Eagle terbukti handal dan oleh Perang Dunia Pertama rentang termasuk Villiers Teknik dan mesin JAP. [2]


Selama awal 1920-an, model berubah tergantung pada apa mesin yang tersedia dan perusahaan bertukar antara lima produsen mesin -. Villiers, JAP, Sturmey Archer-, Blackburne dan Matchless [3] Model Terbang 8 mungkin adalah sepeda yang paling ikonik nya waktu dan memiliki kemiripan dengan kontemporer Brough Superior. Selama depresi tahun 1930-an, perusahaan berkonsentrasi pada memproduksi dua-stroke. Produksi berlanjut sampai awal Perang Dunia Kedua pada tahun 1939








Excelsior 1921













Sepeda motor Amerika Excelsior terkenal diproduksi oleh siklus Perusahaan Excelsior Motor di bawah nama merek 'Super-X'.
Pertama Excelsior adalah mesin silinder tunggal belt-driven, mesin yang merupakan bagian dari frame.
Mesin itu sendiri adalah inlet-over-knalpot 'F-head', desain maka banyak dalam mode karena, apapun keterbatasan, itu memungkinkan katup buang akan langsung didinginkan oleh campuran yang masuk, keuntungan yang positif pada saat itu ilmu metalurgi adalah dalam masa pertumbuhan.

1911 merupakan tahun yang penting dalam sejarah Excelsior, karena perusahaan ini diakuisisi oleh pembuat sepeda Schwinn Ignaz dan memperkenalkan model v-twin pertama tahun itu.
Pada tahun 1913 61ci (1.000 cc) kembar ditawarkan dengan semua rantai drive, sementara transmisi planet dua-kecepatan dan daun-bermunculan, gaya India garpu depan dua inovasi musim berikutnya.
Pada saat ini Excelsior tunggal asli telah dijatuhkan, sedang diganti untuk 1914 oleh 250cc dua-stroke ringan.

Wagner 1912
















Henderson Motorcycle segera mengumumkan baru 57 inci kubik (934 cc) IOE empat silinder 7 hp motor, dengan mesin terpasang inline dengan frame dan rantai drive. Produksi dimulai pada tahun 1911, dengan menggunakan mesin in-line empat silinder dan wheelbase panjang yang akan menjadi Henderson merek dagang, dan itu tersedia untuk umum pada bulan Januari 1912. Iklan membual 7 HP dan harga $ 325.

Itu empat silinder ketiga produksi sepeda motor dibangun di Amerika Serikat, dan menampilkan lipat tangan engkol pemula menangani.

Senin, 16 Juni 2014

Harley Davidson WLA 1942



Harley-Davidson memproduksi sekitar 70.000 WLA dan WLC utk Amerika dan sekutunya saat PD2. Nama 'Liberators' dikenal saat pasukan pembebasan Amerika mengendarai motor ini dan memulai misi utk membebaskan kota2 di Eropa dari pendudukan Jerman.
Tahun 1937, Harley-Davidson memperkenalkan seri W yang menggunakan mesin 45 cubic inch dengan fitur utama sistem re-sirkulasi oli dimana mengurangi biaya maintenance yang sangat besar. Produksi motor pertama dilengkapi dgn sistem Total-Loss Oil yang memudahkan pengendara untuk memeriksa oli dan bahkan menggunakan pompa oli manual untuk melumasi mesin pada saat berkendara. 
Pada agustus 1939, 2 prototipe Harley seri 39WL(A) dikirim ke pangkalan infanteri di Fort Knox, Kentucky. Ini adalah seri 'WLA' sesungguhnya yang pertama dengan tipe military.
Harley Davidson 42WLA diproduksi lebih dari 4 tahun, dimana setiap mesin motornya akan tertulis 42WLA walaupun masa produksinya tahun 1943, 1944 maupun 1945. Berdasar katalog produksi, 42WLA dibagi menjadi 7 tipe berbeda dimana tipe III adalah yg paling banyak diproduksi di Milwaukee sekitar 20.000 motor.
      Jadi jika anda mempunyai motor Harley-Davidson dengan nomor mesin 42WLA10506, itu adalah WLA tipe II.

Maksud penamaan WLA, berdasar sejarah:

'W' menunjukkan bahwa motor menggunakan mesin sidevalve 45 CI
'L' menunjukkan kompresi yang tinggi, bagaimanapun ini tidak mengindikasikan kompresi di setiap modelnya
'A' menunjukkan Army.
Ada argumen bahwa'A' menunjukkan 'Amerika' karena 'C' pada WLC menunjukkan 'Canadian'. Tapi ketika WLA diperkenalkan pertama kali, tidak ada yg memprediksi bahwa suatu saat Harley-Davidson akan membuat motornya untuk pemerintah Kanada.

Nomor Mesin WLA

WLA tidak diberikan nomor frame dan identifikasinya melalui nomor mesin yaitu pada crankcase mesin sebelah kiri mengikuti nomor '42WLAxxxxx'. Misal crankcase dengan nomor 42-12345 = mesin ke 12345 dirakit tahun 1942. Ketika diproduksi tidak selalu pasti bahwa motor dengan nomor mesin 42WLA26890 mempunyai crankcase 42-28352 dan motor dengan nomor mesin 42WLA26891 crankcasenya akan mempunyai nomor 42-28353

Rabu, 01 Januari 2014

Hildebrand & Wolfmüller motorcycle.

motor pertama di dunia Motor Pertama di Dunia


Motor ini dibuat pada tahun 1895. Meski berusia ratusan tahun, ternyata motor pertama di dunia ini sudah mengusung teknologi yang sampai saat ini masih dipakai seperti Twin-Cylinder, 4 valve, water cooler dan bermesin 1.500 cc. Kakak beradik, Hendry dan Wilhelm mengembangkan motor ini bekerjasama dengan Alois Wolfmuller dan seorang mekanik bernama Hans Geisenhof.
Namanya juga jaman dulu alias jadul, walau bermesin besar, ternyata tenaga kuda yang dihasilkan hanya 2,5 hp saja pada 240 rpm.